Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2020

Inilah Waktu yang Tepat Untuk Resign Dari Pekerjaanmu

Gambar
Setiap karyawan tentu memiliki beragam masalah. Mulai dari karir yang tidak naik hingga rasa jenuh dan ingin segera resign. Namun seringkali mereka salah dalam memilih keputusan untuk resign. Kebanyakan mengira lamanya bekerja merupakan indikasi dalam memutuskan untuk resign atau tetap lanjut bekerja. Nah, sebenarnya terdapat beberapa waktu yang tepat untuk resign dari pekerjaanmu. Penasaran? Yuk simak langsung berikut ini. Baca juga:  Berikut Istilah Pada Lowongan Kerja Yang Wajib Kamu Ketahui! Stuck Jika karir anda sama sekali tidak mengalami peningkatan atau stuck dan sudah berlangsung 2 tahun atau lebih, sudah waktunya untuk mengevaluasi diri dan mencari tahu apa yang menjadi penyebab hal tersebut. Anda juga sudah bisa mempertimbangkan untuk resign dari tempat anda bekerja. Perusahaan tidak berkembang Bisa saja karir dan pengalaman anda berkembang cukup baik namun perusahaan tidak berkembang. Hal tersebut menandakan anda berada pada perusahaan yang tidak tepat. Sudah ...